PEMULIHAN EKOSISTEM DI ZONA REHABILITASI RESORT ,TN TESSO NILO DAN KTHK TANDATANGANI PKS
LKB, Selasa, 7 Desember 2021 - Balai TN Tesso Nilo helat kegiatan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) kemitraan konservasi dalam rangka Pemulihan Ekosistem (PE) di zona rehabilitasi Air Hitam Bagan
PATROLI PENYELAMATAN HUTAN ALAM SPTN WILAYAH I LKB OLEH PETUGAS DAN MASYARAKAT
Lubuk Kembang Bunga, 30 November s.d 2 Desember 2021 – Kepala SPTN Wilayah I LKB bersama dengan jajaran telah melaksanakan patroli penyelamatan hutan alam di kawasan SPTN Wilayah I LKB.
PATROLI DAN MONITORING GAJAH DI SPTN WILAYAH II BASERAH
Baserah, 02 Desember 2021 - Tim SPTN Wilayah II Baserah melakukan beberapa kegiatan di kawasan SPTN Wilayah II Baserah. Kegiatan pertama, Tim SPTN Wilayah II Baserah berkolaborasi dengan Devisi Fire
KELAHIRAN SEEKOR ANAK GAJAH SUMATERA DI ELEPHANTS FLYING SQUAD TN TESSO NILO
Telah lahir seekor anak Gajah Sumatera (Elephas maximus sumatrensis) dari Induk gajah bernama Ria (usia 45 tahun) di camp Elephants Flying Squad SPTN Wilayah I Lubung Kembang Bunga Balai Taman
SILATURAHMI PENGURUS KTHK DENGAN KEPALA BALAI TN TESSO NILO
Pangkalan Kerinci, Selasa 30 November 2021- Balai TN Tesso Nilo mendapatkan kunjungan dari pengurus Kelompok Tani Hutan Konservasi (KTHK) binaan TN Tesso Nilo. Pengurus KTHK disambut dan diterima langsung oleh
EKSPLORASI WISATA KABUPATEN PELALAWAN, DHARMA WANITA DAN DPRD KABUPATEN PELALAWAN KUNJUNGI FLYING SQUAD TN TESSO NILO
LKB, Selasa tgl 30 November 2021 – Rombongan Dharma Wanita DRPD Pelalawan melakukan kunjungan ke flying squad TN Tesso Nilo dalam rangka mengeksplorasi potensi wisata yang ada di Kabupaten Pelalawan
BRIGDALKARHUT TN TESSO NILO TERUS PANTAU HOTSPOT DAN LAKUKAN GROUND CHECK
Baserah, 29 s.d 30 November 2021 – Ground check atau pengecekan lapangan dilakukan oleh Tim Brigdalkarhut SPTN Wilayah II Baserah terhadap hotspot yang terpantau berada di Resort Situgal SPTN Wilayah
GIATKAN PATROLI HUTAN ALAM TN TESSO NILO, PETUGAS SPTN WILAYAH I LKB LAKUKAN PENANAMAN DI AREAL TERBUKA
LKB, 27 s.d 28 November 2021 - Dalam mengantisipasi dan menertibkan gangguan keamanan di areal kawasan SPTN Wilayah I LKB TN Tesso Nilo dari aktifitas tindak pidana hutan, petugas SPTN
PERINGATI HUT PGRI, BUPATI PELALAWAN DAN ROMBONGAN PGRI PROVINSI RIAU BERKUNJUNG KE TESSO NILO
LKB, Jumat, 26 November 2021 - Balai Taman Nasional Tesso Nilo mendapatkan Kunjungan dari Bupati Pelalawan beserta Rombongan (Persatuan Guru Republik Indonesia) PGRI Provinsi Riau. Kunjungan ini merupakan rangkaian acara